Home » , , » Final Premier League : 10 Pertandingan dan 10 Kemungkinan

Final Premier League : 10 Pertandingan dan 10 Kemungkinan

Written By DifAfif on Rabu, 09 Mei 2012 | 19.46



Kita tahu bahwa Minggu depan adalah Premier League. Yaa ! Liga yang disebut-sebut sebagai Liga terpanas di dunia ini akan mencapai puncaknya akhir pekan. Akhir pekan nanti juga menjadi penentuan  Champions dari liga terhebat yang diperebutkan oleh duo Manchester. Namun, ada pula fakta yang menarik dalam pekan terakhir tersebut. Apa sajakah Itu ?? Dari perebutan gelar pencetak gol terbanyak sampa beberapa perpisahan diinginkan maupun tidak diinginkan, sungguh ada banyak hal yang terjadi hari Minggu ini

1. Perebutan Trofi BPL

Tidak ada keraguan bahwa fokus utama pada hari Minggu akan berada di Stadion of Light dan Stadion Etihad. Sebuah kemenangan bagi Manchester City atas QPR akan mengamankan gelar juara pertama sejak 1968, tetapi jika mereka tergelincir dapat membuka harapan bagi United untuk meraih Trofi musim ini.

2. Perebutan Tempat Ketiga

Dalam hal ini Arsenal berada di posisi terdepan untuk mengamankan tiket tersisa ke Liga Champions musim depan. Tempat ketiga akan menjadi milik mereka jika mereka menang di kandang West Bromwich Albion. Sedangkan Tottenham Hotspur dan Newcastle United, yang harus away Fulham dan Everton masing-masing harus menang dan berharap The Gunners tergelincir di The Hawthorns.

3. Raja Merseyside

Everton akan menjadi raja Merseyside di BPL sejak terakhir pada musim 2004-05 jika mereka mampu mengalahkan Newcastle United. Mereka akan mengalahkan rival sekota Liverpool yang akan dijamu oleh Swansea City.

4. Pertempuran untuk bertahan hidup

Tempat degradasi tersisa satu akan diisi oleh salah satu dari Bolton Wanderers atau QPR. Untuk Wanderers mereka memiliki misi sederhana yaitu mereka harus menang atas Stoke City. Rangers akan berharap dapat mengotori pesta Manchester City tapi itu sungguh sangat berat.

5. Tempat terbaik bagi Tim Promosi

Ini telah menjadi musim yang fantastis untuk dua dari tiga tim promosi. Setelah sukses mereka Championship musim lalu, Swansea dan Norwich sama-sama di 44 poin pada pertengahan tabel. Namun, Swansea sedikit diuntungkan karena jika mereka menang atas Liverpool mereka dipastikan menempati posisi terbaik bagi tim promosi.

6. Selamat tinggal Part I

Roy Hodgson, yaaa, dia mengambil alih pertandingan terakhir klubnya (west Brom) sebelum kembali ke arena internasional bersama Inggris.

7. Selamat tinggal Part II

Minggu ini dapat menjadi perpisahan bagi Didier Drogba dengan klubnya Chealsea yang akan bertanding melawan Blackburn tim yang sudah pasti terdegradasi.

8. Dapatkah Connor mendapatkan kemenangan?

Sejak mengambil alih dari tangan Mick McCarthy, Terry Connor telah mengalami waktu yang menyedihkan sebagai manajer Wolverhampton Wanderers. Dari 12 pertandingan, delapan kali kalah, empat seri, tidak ada kemenangan, dan akhirnya terdegradasi. Kesempatan terakhir Connor yaitu saat The Wolves akan menghadapi wigan di kandang sendiri.

9. Sepatu Emas

Robin van Persie, akan menjadi  top-scorer Premier League jika Wayne Rooney tidak mencetak lebih dari 3 gol ke gawang Sunderland. Tetapi striker Arsenal masih bisa membuat sejarah saat melawan West Brom. Dia telah mengemas 30 gol liga musim ini dalam 38 pertandingan yang dipegang bersama oleh Cristiano Ronaldo (2007-08) dan Alan Shearer (1995-96).

10. Gol Premier League

Ke-20 tim dapat memberikan kontribusi untuk satu catatan akhir di BPL. Jika 10 pertandingan menghasilkan 30 gol atau lebih maka ini akan menjadi musim Liga Premier paling produktif yang pernah ada. Total catatan musim lalu yang mencapai 1.063 sedang musim ini sudah menghasilkan 1.034 gol.10. Gol Premier League.


Itulah 10 kemungkinan dari 10 Pertandingan terakhir di BPL. Jangan lupa follow dan like DifAfif yaaa !
Share this article :

6 komentar:

  1. ditunggu like, komentar, dan follow baliknya mas bro

    BalasHapus
  2. Ok masbro, ditunggu ya, koneksi lambat ini

    BalasHapus
  3. sudah follow gan follow back yah unikdong.blogspot.com

    BalasHapus
  4. sudah follback gan Diantkeren

    BalasHapus
  5. mantap.... nambah ilmu

    baca bola? www.ngiknguks.net

    BalasHapus

Sample Text

Text Widget

Followers



 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. DifAfif - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Modified by CaraGampang.Com
Proudly powered by Blogger